Description
Allah memiliki nama-nama yang indah dan agung. Nama-nama itu disebut Asmaul Husna, jumlahnya ada 99. Setiap nama menceritakan sifat Allah yang penuh kasih sayang, keadilan, dan kekuasaan.Dalam kehidupan sehari-hari, kita bisa mengamalkan Asmaul Husna. Ayah berdoa menyebut Ar-Razzaq saat berangkat kerja, agar rezeki lancar untuk keluarga. Bunda menyebut Asy-Syafi ketika Adik sakit, karena Allah Maha Menyembuhkan. Asmaul Husna membuat doa-doa kita lebih istimewa.Siapa saja yang mau berzikir dan menghafal Asmaul Husna akan mendapat banyak kebaikan, bahkan Allah janjikan surga. Mari kita belajar mengenal, memahami, dan menghafalkan Asmaul Husna, agar hidup kita selalu dalam lindungan dan rahmat Allah.



















Reviews
There are no reviews yet.